Pertebal Personel Pengamanan Obyek Wisata, Polsek Sukawati Pastikan Keamanan Pengunjung Liburan Idul Fitri 1444 H



Gianyar - Dipimpin Kanit Lantas AKP I Made Weta, selaku Kapam Ops Ketupat Agung 2023, didampingi Kanit Propam Polsek Sukawati Ipda I Wayan Balik Suparta bersama personel gabungan Piket Fungsi pantau obyek Wisata yang ada di wilayah Sukawati, Jumat 24/4/2023


Menurut Kanit Lantas, "meningkatkan kunjungan obyek Wiasata ke wilayah Sukawati saat liburan Idul Fitri memerlukan penjagaan extra Personel Polsek Sukawati.




Cegah kerawanan terhadap keamanan pengunjung merupakan prioritas utama pelayanan Polri kepada masyarakat, petugas melakukan pemantuan dan patroli diseputaran obyek wisata cegah tindak kejahatan mulai dari curanmor, copet dan lain sebagaianya. Jelas petugas.


Obyek Wisata yang di pantau petugas seperti Bali Zoo Park, Barong Dance Stage, Bali Bird Park dan obyek wisata lainya yang merupakan obyek wisata paling digemari selaian Glass Bridge dan Tegenungan Waterfall yang ada di wilayah Kemenuh."


"Selain melakukan dialogis dengan pihak pengelola petugas juga melakukan kontrol situasi seputaran terpantau pengunjung ramai situasi tertap kondusif, tambah petugas



"Hasil pemantauan situasi aman terkendali, petugas mendapat ucapan terima kasih oleh pihak pengelola atas pengamananya. Tutup AKP Weta. ***

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama